Di Indonesia sendiri, seri Redmi 5A dibanderol dengan harga sekitar Rp 1 juta. Namun beberapa waktu belakangan harga tersebut naik sekitar Rp 1,2 juta.
“Saya pikir seiring dengan teknologi yang terus berubah, smartphone pun akan terus mengalami perubahan untuk beberapa dekade ke depan. Tetapi dengan teknologi apa pun yang tersedia di dunia dan apapun segmen pelanggan, saya yakin kami memiliki perangkat yang sempurna.”, kata Manu.