Selain itu, ada juga teori konspirasi lain yang menyebut jika CEO Twitter, Jack Dorsey, telah melakukan investasi di salah satu pesaing Bitcoin, yakni Lightning Labs, dengan menyuntikkan dana sebesar USD 2,5 juta atau sekira Rp 34 miliar. Hal inilah yang diduga menjadi alasan ditutupnya akun Bitcoin tersebut.