Berikut ini adalah cara menggunakan layanan antar makanan GrabFood”
- Unduh aplikasi Grab melalui Google Play atau AppStore
- Setelah aplikasi Grab dibuka, tekan transport kemudian ganti menjadi Food
- Masukkan lokasi pengantaran, maka akan tampil daftar pilihan restoran terdekat
- Pilih restoran yang diinginkan untuk melihat menu dan mulai memilih pesanan
- Setelah yakin dengan pesanan, pastikan kembali alamat pengantaran, tambahkan keterangan bila perlu. Anda pun bisa menambahkan catatan untuk mitra pengantar. Kemudian tekan “Confirm Order”
- Setelah mitra pengantar sudah ditugaskan, Anda bisa menghubungi melalui fitur chat atau menelponnya
- Nantikan pesanan Anda sampai mitra pengantar menyampaikan pesanan
- Bayar pembelian makanan dengan uang tunai
Nah, bagi restoran atau tempat makan yang ingin menjadi mitra atau merchant di layanan GrabFood, bisa mendaftar melalui halaman di GrabFood.