“Kandungan klorofil ini beradaptasi untuk menyerap cahaya seminim mungkin. Namun, riset kami mengidentifikasi kalau klororil merah ini berperan sebagai komponen penting untuk proses fotosintensis dalam kondisi pencahayaan rendah.”, ujar salah satu peneliti, Jennifer Morton.
Dengan demikian, menurut Morton, tidak menutup kemungkinan kalau mempelajari klorofil merah ini, bisa membantu peneliti menemukan tanda-tanda kehidupan di planet lainnya.