Non-aktifkan Notifikasi Grup LINE

sinyal.co.id

Pusing banyak notifikasi dari berbagai grup? Cukup Non-aktifkan dengan lima langkah sederhana.

 Ilustrasi

Di antara kalian semua pasti tergabung dalam grup LINE bukan? Sedikitnya pasti tergabung dalam sebuah grup. Dari grup kelas, alumni, bahkan sampai grup hobi.

Selain bermanfaat. Nyatanya grup LINE juga dapat menjengkelkan. Karena lalu lintas pesan terkadang tidak terkontrol. Sehingga banyak pesan yang berhamburan masuk ke dalam perangkat pemilik akun.

Untuk mengatasi masalah ini. SINYAL akan beberkan cara non-aktifkan notifikasi grup dalam aplikasi LINE. Tertarik? Berikut cara non-aktifkan notifikasi grup dalam aplikasi LINE. Brembrembrem!!!

  1. Bukalah aplikasi LINE.

Hal pertama untuk non-aktifkan notifikasi grup dalam aplikasi LINE yakni harus masuk dalam aplikasi LINE terlebih dahulu.

Bukalah aplikasi LINE

  1. Pilih grup yang akan dimatikan notifikasinya.

Pada kontak LINE. Pilih Grup Line yang akan dimatikan notifikasinya.

Pilih grup yang akan dimatikan notifikasinya

1 Comment
  1. I must say it was hard to find your website in search results.

    You write awesome articles but you should rank your website higher in search engines.
    If you don’t know how to do it search on youtube: how to
    rank a website Marcel’s way

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled