CES 2018: Lenovo Perkenalkan 2 Jajaran Headset VR Terbaru

Lenovo Mirage VR Streaming Camera miliki dua buah lensa 180 derajat untuk kegunaan 3D yang mendalam. Dual-camera miliknya berkekuatan 13 MP dan dapat merekam video Stereoscopic 3D.

Lenovo Mirage VR Streaming Camera miliki desain yang portabel. Pengguna bisa memasukkan kamera tersebut ke dalam saku pengguna.

Lenovo menjanjikan akan mengintegrasikan Lenovo Mirage VR Stremaing Camera dengan Google Photo dan juga YouTube. Hal ini membuat pengguna dapat mengarahkan merekam video dalam resolusi 4K.

Beberapa khalayak banyak yang mengatakan Lenovo Mirage VR Streaming Camera terlihat minimalis dan miliki fleksibilitas tinggi. Namun ada pula yang berbicara tak terlihat begitu minimalis.

Tunggu saja kehadiran Lenovo Mirage Solo dan Lenovo Mirage VR Streaming Camera yang akan tampil di kuartal kedua 2018. Lenovo Mirage Solo diperkirakan akan dilego sekitar Rp5,3 juta sedangkan Lenovo Mirage VR Streaming Camera dibanderol sekitar Rp4 juta.

AGUNG

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled