Bosbis, Praktisnya Cari Tiket Bus

Inovasi

Hadirnya aplikasi Bosbis membuat tidak usah mengantre lagi untuk membeli tiket bus.

Hadirnya aplikasi Bosbis membuat tidak usah mengantre lagi untuk membeli tiket bus.

Memesan tiket bus melalui Bosbis adalah suatu hal yang praktis.  Kita tidak perlu mengantre dan menolak para calo tiket  di terminal. Hanya dengan sentuhan jari, kita sudah bisa dapat memiliki tiket yang diinginkan. Sebelumnya, aplikasi seperti ini hanya bisa meng-cover pembelian tiket pesawat dan kereta api. Bisa dibilang Bosbis adalah inovasi di dunia aplikasi transportasi darat.

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled