Jelang Akhir Tahun, Berikut 5 Smartphone Harga Rp 1 Jutaan

5. Xiaomi Redmi 5

Xiaomi Redmi 5 menggunakan prosesor Snapdragon 450 yang mampu digunakan untuk bermain game selama 8 jam non-stop.

Selain layar 18:9, Xiaomi Redmi 5 juga menghadirkan prosesor 14nm dengan delapan-inti milik Qualcomm, kamera belakang dengan sensor piksel besar (1.25μm), serta kamera depan dengan selfie light.

Xiaomi Redmi 5 hadir dengan dua opsi penyimpanan, yaitu versi 2 GB/16 GB dengan harga Rp 1.699.000, dan juga versi 3 GB/32 GB dengan harga Rp 1.899.000.

 

 

*Sinyaliti.com melayani jasa Service iPhone Panggilan untuk Semua Type iPhone, dengan harga yang bersaing dan dengan spare part Original bergaransi.

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled