LG Akan Boyong Varian G7 ThinQ Paling Tinggi ke Indonesia

Untuk performa, LG G7 ThinQ dibekali dengan Snapdragon 845, RAM 6 GB dan media penyimpanan 128 GB. Jika dirasa kurang, pengguna bisa menambah kapasitas penyimpanan sampai maksimal 2 TB.

Belum jelas berapa banderol harga LG G7 ThinQ ini. Hingga kini pihak LG pun masih enggan untuk berkomentar soal tanggal dan harga yang akan dibawa ke Indonesia.

 

*Sinyaliti.com juga melayani jasa Service iPhone Panggilan untuk Penggantian Charging Port, dengan harga yang bersaing dan dengan spare part orginal bergaransi. Klik di sini.

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled