Asus Zenpad 7.0, Layar Menawan Audio Jempolan

Kamera (Nilai: 7)

Mode kamera yang terdapat dalam Asus Zenpad 7.0.

Mode kamera yang terdapat dalam Asus Zenpad 7.0.

Resolusi kamera di tablet memang bukanlah yang utama. Tapi tak ada salahnya juga untuk apik mendokumentasikan gambar. SINYAL menguji Asus Zenpad 7.0 untuk memotret di dalam dan luar ruang plus kondisi low light. Hasilnya pun beragam dan bisa Anda cermati.

Hasil pengambilan gambar indoor menggunakan kamera utama Asus Zenpad 7.0.

Hasil pengambilan gambar indoor menggunakan kamera utama Asus Zenpad 7.0.

Oke, di dalam ruang, hasil jepretan memang terlihat banyak noise. Hal ini wajar karena sensor tidak bisa menyerap cahaya dengan sempurna.

Hasil foto Selfie menggunakan kamera sekunder Asus Zenpad 7.0.

Hasil foto Selfie mengenakan kamera sekunder Asus Zenpad 7.0.

Sementara untuk foto selfie, hasil yang didapat terlihat noise. Bintik-bintik putih atau sering disebut noise terlihat jelas saat menggunakan mode ini,

Pengambilan gambar Low Light menggunakan kamera primer Asus Zenpad 7.0.

Pengambilan gambar Low Light menggunakan kamera primer Asus Zenpad 7.0.

Lalu bagaimana bila di kondisi low light? Dipastikan, hasil malah semakin kurang bagus. Benar saja, ketika mulai dijepret hasil foto pun banyak noise. Walhasil, Anda sebaiknya menghindari kondisi minim cahaya ini.

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled