Acer Liquid M220, Windows Phone Pertama dan Terjangkau

sinyal.co.id

Acer Liquid M220 adalah cara murah mencicipi Windows Phone 8.1 rasa orisinil.

Acer Liquid M220 adalah cara murah mencicipi Windows Phone 8.1 rasa orisinil.

Desain (20{6d4da31955223774f92dce3d293cb7e669764550633ee25cdb7e9d5f0678e9b3}) (Nilai: 8)

Desain dari Acer Liquid M220.

Desain dari Acer Liquid M220.

Layar 4 inch mungkin terasa sempit dipelototi jika sudah biasa memakai smartphone layar lebar. Layarnya sendiri mampu tampilkan warna secara alami dan responsif terhadap sentuhan. Ada pengaturan brightness otomatis yang bisa menyesuaikan kecerahan dengan kondisi sekitar.

Berdimensi mungil dan ringan. Acer Liquid M220 memang terasa nyaman ditenteng. Penampilannya pun menarik. Dengan tekstur garis saling silang pada bodi belakang dan tekstur gerigi pada lis yang mengelilingi bodi. Tekstur itu membuat permukaan case tak terasa licin.

Kabarnya, hanya warna hitam yang dijual di Indonesia. Di global sendiri sebetulnya ada pula warna putih. Warna tersebut solid dengan lis warna perak.

Casing mudah dibuka dengan mengungkit ceruk di bawah bodi. Di dalam, kita akan melihat baterai 1300 mAh mengganjal slot microSD, slot mini SIM, dan slot micro SIM.

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled