Cara Tampilkan Lirik Lagu di YouTube

sinyal.co.id

Karaokean di YouTube tanpa Batas

YouTube-logo-full_coloryoutubelyrics

Saat ini siapa yang tidak kenal YouTube? Platform berbasis video milik Google ini sudah mendarah daging pada setiap orang di seluruh dunia. Melalui YouTube, Anda dapat menemukan banyak informasi. Baik yang positif maupun negatif.

YouTube terkenal dengan gudangnya video dan lagu. Namun, tahukah kalian bila YouTube dapat tampilkan lirik lagu? Pasti masih banyak yang belum tahu bukan?

Pada kesempatan kali ini, SINYAL akan beberkan cara tampilkan lirik lagu di YouTube. Yuk, kita simak tipstrik tampilkan lirik lagu di YouTube ini:

Tampilkan Lirik Lagu di YouTube a la Google Chrome:

1. Buka aplikasi Google Chrome di PC

Langkah pertama adalah buka aplikasi Google Chrome di PC kalian.

1

2. Klik ikon tiga garis dan pilih menu More Tools.

Setelah masuk dalam aplikasi Google Chrome, klik ikon tiga garis dan pilih menu More Tools.

2

3. Tekan menu Extensions lalu centang kolom Musixmatch Lyrics for YouTube.

Dalam menu More Tools, terdapat pilihan menu Extension. Tekan menu Extensions lalu centang kolom

3

4. Masuk ke website YouTube dan tentukan video yang ingin dimainkan.

Selanjutnya, masuk ke website YouTube dan tentukan video yang ingin dimainkan.

4

5. Aktifkan fitur Subtitles / Closed Options.

Kini waktunya aktifkan fitur Subtitles / Closed Options yang terdapat di sebelah kiri ikon gerigi (Settings). Lirik lagu pun muncul seketika.

5

NB:

Bila kalian belum meng-add extension Musixmatch Lyrics for YouTube, silakan ikuti langkah berikut. Buka Google Chrome>ikon tiga garis>More Tools>Extensions>Get More Tools>Musixmatch Lyrics for YouTube>Add Extensions. (Agung)

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled