7 Android Berkamera Putar

6. Mito Fantasy Selfie 2 A330 (Rp900.000)

Kamera Mito Fantasy Selfie 2 A330 dapat diputar hingga 220 derajat.

Kamera Mito Fantasy Selfie 2 A330 dapat diputar hingga 220 derajat.

Pas bagi mereka yang ingin menikmati smartphone berkamera putar yang terjangkau. Kameranya bisa diputar hingga 220 derajat, jadi lebih luas jangkauan bidikannya. Warna yang tersedia adalah Black , White , Gold & Blue.

Spesifikasi:

Rotasi kamera 8MP, Autofokus, Dual LED Flash; Layar sentuh IPS LCD 4 inch, resolusi qHD 480 x 854 pixels, 240 ppi; prosesor dual-core 1,3 GHz Mediatek MT6582m; memori RAM 1 GB; memori internal 4 GB;  OS Android KitKat v4.4, Micro-SD hingga 32 GB; Dual-SIM card GSM; internet 3G, HSDPA; Bluetooth; jack audio 3,5mm; Wi-Fi; GPS; media player; video recorder, radio FM, FM Recording; baterai Li-Ion 1500 mAh; dimensi 130 x 65 x 10 mm.

7. Oppo N3 (Rp7.900.000)

Kamera ini memiliki lensa kamera profesional dari Schneider Kreuznach.

Kamera ini memiliki lensa kamera profesional dari Schneider Kreuznach.

Kamera putarnya bisa bergerak halus dengan motor, yang bekerja otomatis lewat sensor. Lensanya berlisensi kamera profesional Schneider Kreuznach, dan bisa dikontrol dari jauh dengan remote O-Click.

Spesifikasi:

Rotasi Kamera 16 MP, sensor 1/2,3 inch, geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR, autofokus, LED Flash; Layar sentuh IPS LCD 5,5 inch resolusi Full HD 1920 x 1080 pixels, 403 ppi, Corning Gorilla Glass 3; Procesor Quad Core 2,3 GHz Qualcomm Snapdragon 801, GPU Adreno 330; memori RAM 2 GB, memori internal 32 GB; slot microSD hingga 128 GB; OS Android KitKat v4.4.2; Dual-SIM card GSM; internet 3G, HSDPA; koneksi Bluetooth; jack audio 3,5mm; Wi-Fi; USB OTG; GPS; media player; video recorder, baterai Li-Po 3000 mAh; Dimensi 161,2 x 77 x 9,9 mm; 192 gram.

Wahyu

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

Sinyal Magazine
Login/Register access is temporary disabled